Tidur siang dapat membantu tubuh beristirahat dan memulihkan energi.
Hal ini dapat membantu Sahabat NOVA merasa lebih segar dan tidak mudah lapar saat berpuasa.
Tidur siang selama 15-30 menit dapat membantu Sahabat NOVA agar tak lapar lagi.
6. Mengkonsumsi Kurma Saat Berbuka Puasa
Kurma merupakan buah yang kaya akan serat dan gula alami.
Baca Juga: Apakah Sikat Gigi Membatalkan Puasa Ramadan? Ternyata Ini Penjelasan dan Hukumnya!
Mengkonsumsi kurma saat berbuka puasa dapat membantu mengembalikan energi tubuh dan rasa lapar.
7. Menjaga Kesehatan Mental
Rasa lapar terkadang dapat muncul akibat stres dan kecemasan.
Menjaga kesehatan mental dengan melakukan meditasi atau yoga dapat membantu Sahabat NOVA lebih tenang dan mengendalikan rasa lapar.
Nah itulah beberapa cara menghilangkan lapar saat puasa yang bisa dilakukan.
Semoga bermanfaat! (*)
Penulis | : | Maulana Wildan Ibrahim |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
KOMENTAR