NOVA.id - Sahabat NOVA, bingung memulai usaha rumahan yang sedikit modalnya namun belum banyak pesaingnya?
Sepertinya resep sambal kriuk ini bakal jadi ladang cuan yang menjanjikan.
Sambal kering ini berbeda dari sambal lainnya.
Selain awet disimpan lama karena digoreng dan bertekstur kering, sambal kriuk ini juga masih jarang di pasaran.
Simak yuk pembuatannya dan juga modal yang diperlukan!
Waktu: 30 Menit
Sajian: 250 Gram
Bahan:
100 gr ikan teri nasi, seduh, goreng garing
10 btr bawang merah, iris bulat
5 siung bawang putih, iris bulat
¼ sdt garam
5 lbr daun jeruk, iris halus
10 bh cabai merah keriting
10 bh cabai rawit merah
2 sdm air
300 ml minyak, untuk menggoreng
Bahan Pelapis (aduk rata):
25 gr tepung terigu protein sedang
25 gr maizena
50 gr tepung beras
½ sdt garam
½ sdt kaldu bubuk
¼ sdt merica bubuk
Baca Juga: Resep Cumi Sambal Terasi Bisa Jadi Menu Makan Siang Keluarga yang Istimewa
Cara membuat Resep Sambal Krispi:
1. Taburi bawang dengan garam. Aduk rata. Masukkan dalam bahan pelapis, pastikan semua bawang terbalur rata. Saring.
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
KOMENTAR