Sebelum ditanam, rendam biji ketumbar di dalam air hangat selama 2 hingga 12 jam untuk mengaktifkan biji tersebut. Setelah itu tabur biji pada tanah dalam wadah bekas, dengan kedalaman 1-2 cm. Biji akan tumbuh dalam masa 7-10 hari.
6. Jahe
Diperbanyak secara vegetatif dengan memakai potongan-potongan rimpangnya. Sebaiknya bibit dibeli dari kebun bukan pasar karena umurnya sudah cukup untuk dikembangbiakkan. Diamkan jahe berkualitas di tempat yang lembap dan tertutup hingga tumbuh tunas.
Cara menanam jahe di rumah:
Ambil indukan dan potong menjadi bibit kecil. Sebelum ditanam di pot, rendam bibit ke dalam larutan agrimicin 0,1 % selama 8 jam kemudian angkat dan keringkan. Jahe akan tumbuh besar kurang lebih 3 bulan, lakukan penyiraman secara rutin saat minggu pertama dan pemupukan. Panen jahe bisa dilakukan saat jahe berumur 8 bulan.
7. Kunyit
Perbanyakan kunyit dilakukan dengan mengambil rimpang kunyit yang sudah tua sekitar kurang lebih 8 bulan. Karena semakin tua akan menghasilkan tunas yang sangat bagus. Letakkan rimpang kunyit pada tanah yang lembap dan tidak terkena sinar matahari secara langsung.
Cara menanam kunyit di rumah:
Taburi dengan tanah kemudian siramlah tiap sore agar tumbuh bibit tunas yang merata dan bagus. Jika sudah tumbuh sekitar 10 cm, potong tiap satu tunas untuk di pot. Panen dilakukan saat tanaman berumur 8 bulan.
8. Lengkuas
Pilih bibit lengkuas dari tanaman lengkuas yang sudah tua dan bebas penyakit atau serangan hama. Patahkan menjadi 4 bagian dan masing-masing mempunyai 3-4 mata tunas lalu dijemur sehari. Masukkan dalam kayu berlapis, bibit dan abu sekam.
Cara menanam lengkuas di rumah:
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR