Terlebih lagi jika kita sedang kecewa dan sakit hati yang mendalam, coba dengarkan emosi kita dengan tenang dan baik hati.
Ketika kita coba benar-benar mendengarkan emosi kita, kita akan menemukan apa yang kita inginan.
Selain itu hilangkan pikiran negatif dan buatlah strategi baru untuk menghilangkan rasa emosi dan kecewa.
Hal ini lebih ampuh daripada harus melampiaskannya dengan makan.
(Baca juga: Gunung Sinabung Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, Berikut Daftar Zona Merahnya, Waspada!)
Orang yang merasa emosi dan kecewa akan selalu berusaha mengabaikan pujian atau lebih tepatnya memilih untuk mengabaikannya.
Kita beranggapan bahwa pujian itu hanyalah sebagian dari omong kosong.
Padahal, hal itu merupakan kesalahan karena setiap orang memiliki kelebihannya tersendiri yang patut untuk dipuji atau diapresiasikan.
(Baca juga: Berat Badan Meningkat Padahal Nafsu Makan Biasa Saja? Wah, Pasti Disebabkan oleh Hal Ini!)
Sekarang, cobalah menulis sebuah pujian yang biasa orang lain utarakan untuk diri kita.
Misalnya seperti “Karyanya bagus”, “Terimakasih atas sarannya,” “Wah, kamu sangat membantu,” “Kamu cantik dan baik hati”.
Kalimat-kalimat pujian seperti itu membuat diri kita selalu berpikir positif dan jauh dari rasa emosi dan kecewa.
Penulis | : | Nova |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR