“Coba kamu sebutkan 50 lagu anak yang bisa di ajang kompetisi bernyanyi.
Saya tungguin. Saya yakin tidak banyak,” pungkasnya dalam akun Youtube 'Dunia MANJI'.
Menurutnya, untuk ajang pencarian bakat bernyanyi dari babak awal hingga akhir tentu membutuhkan lebih dari 50 lagu yang harus dipilih.
Baca Juga : Kenang Persahabatannya dengan Nike Ardila, Melly Goeslaw Ceritakan 2 Hal Ini
Jadi itulah kesulitan dari pihak pembuat acara kompetisi bernyanyi untuk anak-anak.
“Pemecahan yang dilakukan adalah, mengganti lirik dari lagu-lagu dewasa itu supaya sesuai ketika dinyanyikan oleh anak anak,” sarannya.
Kalau Sahabat NOVA bagaimana nih menanggapi era anak yang malah gemar menyanyikan lagu dewasa.
Semoga anak kita tetap tumbuh dan berkembang sesuai usianya ya. (*)
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Alfiyanita Nur Islami |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR