Habis Sahur, Tidur Lagi? Waspada Ini Efek Buruknya Buat Kesehatan

By Maria Ermilinda Hayon, Jumat, 24 April 2020 | 23:00 WIB
Habis Sahur, Tidur Lagi? Waspada Efek Buruknya Buat Kesehatan! (iStockphoto)

Dari sisi kesehatan, apa risikonya jika kita tidur sehabis sahur?

Paling tidak menurut dr. Tan ada tiga bahaya yang bisa muncul.

Pertama, yang sangat mungkin terjadi yakni kita bisa saja mengalami mual.

Baca Juga: Tips Ramadan, Ini Cara Pintar Atur Hidangan Dalam Waktu Singkat 

Hal ini karena tidur bisa memperlambat pencernaan.

Nah, lambung yang terlalu lambat proses pengosongannya akan memberi rasa enek pada tubuh.

Sehingga memungkinkan kita untuk merasa mual dan tidak nyaman di area perut.

Baca Juga: Jelang Ramadan, Nivea Indonesia Luncurkan Perawatan Kulit untuk Hijabers