Rasanya Sama-Sama Enak, Antara Susu Sapi dan Susu Kedelai, Lebih Sehat yang Mana?

By Presi, Minggu, 7 Juni 2020 | 09:00 WIB
Rasanya Sama-Sama Enak, Antara Susu Sapi dan Susu Kedelai, Lebih Sehat yang Mana? (iStockphoto)

2. Keunggulan dan kekurangan susu sapi murni

Susu sapi murni mengandung lemak paling tinggi dari semua jenis susu.

Dalam satu gelas susu sapi mengandung nutrisi yang terdiri dari:

Baca Juga: 5 Makanan yang Bisa Cegah Penuaan Dini dan Tetap Buat Kulit Cantik di Usia 30 Tahun

Susu sapi bebas lemak memang memiliki kalori yang lebih rendah.

Namun, menghilangkan lemak dapat mengurangi jumlah nutrisi tertentu dalam susu, termasuk vitamin E dan K.

Baca Juga: Sama-Sama Miliki Kebaikan untuk Tubuh, Ini Perbedaan Susu Almond dan Susu Kedelai Bagi Kesehatan