5 Tips Mudah Menerapkan Pola Hidup Sehat: Dimulai dari Sarapan!

By Alsabrina, Jumat, 27 November 2020 | 21:00 WIB
(Ilustrasi) Menerapkan pola hidup sehat (iStockphoto)

1. Makan lemak baik

Kita tidak perlu mengurangi semua lemak.  Tidak makan cukup lemak baik juga bisa berdampak pada kesehatan. 

Ada empat jenis lemak, yakni transfat, lemak jenuh, mono jenuh, dan lemak tak jenuh ganda.  Kita hanya perlu menghindari transfat lemak saja. 

Lemak lain dibutuhkan oleh tubuh karena membantu produksi hormon, untuk fungsi normal otak kita dan menjaga kulit serta rambut tetap sehat.

 Baca Juga: Tips untuk Hindari Keramaian di Restoran ala Trinity Saat Masa Pandemi

2. Stok makanan sehat 

Kita perlu menyiapkan dapur dengan makanan sehat bahkan untuk tamu sekalipun.  Berikan teman dan keluarga kita makanan sehat, bukan junk snack. 

Ini akan memastikan bahwa kita tidak tergoda oleh makanan ringan yang tidak sehat di dapur kita. 

Baca Juga: 4 Strategi Pintar Atur Uang untuk Bertahan di Masa Pandemi Covid-19