Cara Menghilangkan Mual karena Asam Lambung Naik, Ikuti Kebiasaan Ini!

By Ratih, Sabtu, 23 Oktober 2021 | 18:17 WIB
Cara menghilangkan mual (Doucefleur)

4. Berhenti merokok

Cara menghilangkan mual ini juga bisa menjauhkan kita dari berbagai penyakit lain.

Kebiasaan merokok lambat laun bisa melemahkan sfingter esofagus bagian bawah.

Untuk itu, setop merokok demi mencegah mual karena asam lambung naik dan menjaga kesehatan secara keseluruhan. 

Baca Juga: Mau Tahu Cara Menghilangkan Karang Gigi dengan Garam? Ini Langkahnya

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)