5 Manfaat Beras Porang yang Kini Makin Populer untuk Diet, Kalorinya Ternyata Cuma Segini!

By Maulana Wildan Ibrahim, Jumat, 23 Februari 2024 | 10:02 WIB
Manfaat beras porang (Dok. Freepik)

Oligosakarida dalam beras porang dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Oligosakarida dapat membantu menjaga keutuhan membran penghalang tubuh di hampir seluruh bagian tubuh. 

Hal ini membuatnya dapat melindungi tubuh dari alergi dan infeksi.

Bukan hanya manfaat-manfaat di atas, beras porang juga mengandung berbagai nutrisi lain yang baik untuk kesehatan, seperti vitamin B, vitamin C, dan mineral penting lainnya.

Beras porang dapat diolah menjadi berbagai macam makanan, seperti bubur, nasi, mie, dan berbagai macam camilan. 

Beras porang pun dapat digunakan sebagai bahan baku untuk membuat berbagai macam produk makanan dan minuman, seperti shirataki, konyaku, dan nata de coco.

Itulah beberapa manfaat dan kalori beras porang.

Semoga bermanfaat. (*)