Bahan:200 g strawberry, potong-potong5 tangkai daun mint, petiki150 ml air jeruk Medan2 bh tomat, potong-potong tanpa biji200 g gula pasir400 ml air
Cara Membuat:1. Rebus air dan gula sampai mendidih.2. Tambahkan strawberry dan daun mint. Matikan api. Diamkan sampai dingin. Angkat daun mint.3. Blender campuran strawberry, tomat, dan air jeruk sampai lembut. Masukkan dalam freezer sampai beku.4. Kocok sorbet dengan mixer selama 1 menit. Masukkan ke dalam freezer. Bekukan kembali. Kocok kembali. Sajikan dingin.
5 porsi 45 menit
Resep: danny setyotamtomo, Uji Dapur: tim dapur sedap saji, Penata saji: Sandra. L | Foto: Sukur.P