Mood Tidak Bagus? Coba Deh Konsumsi Makanan Ini Agar Kembali Baik, Nomor 2 Paling Enak!

By Winggi, Senin, 15 Januari 2018 | 12:00 WIB
Makanan mengatasi mood buruk (istock) (Winggi)

Nutrisi ini penting karena dibutuhkan untuk memproduksi energi, aktivitas otak, dan sirkulasi darah. 

Mengonsumsi ikan berlemak akan meningkatkan hormon dopamin yang terasa enak, yang membuat mood tetap bahagia. 

(Baca juga: Ini Kesalahan yang Tidak Kita Sadari Saat Merawat Kulit Tubuh, Ternyata Dampaknya Berbahaya Loh)

2. Cokelat 

Siapa yang tak suka cokelat. 

Semua orang disegala usia menyukainya. 

Cokelat diketahui merupakan makanan terbaik untuk meningkatkan mood secara instan. 

Makan dark cokelat setiap hari akan mengurangi hormon stres, yakni kortisol. 

Selain itu cokelat juga memiliki antioksidan yang lebih banyak dibanding makanan lainnya. 

(Baca juga: Inilah 3 Bukti Difteri Berbahaya, Jangan Lagi Anggap Sepele!)

3. Avokad

Buah yang satu ini sarat dengan manfaat mulai dari melindungi jantung hingga membantu pencernaan.