Ini Dia 6 Vitamin yang Harus Dikonsumsi Agar Tubuh Tetap Fit, Perempuan Wajib Tahu Ini

By Healza Kurnia, Senin, 22 Januari 2018 | 01:00 WIB
Wah, Ternyata Kekurangan Vitamin K Dapat Menyebabkan 5 Masalah Kesehatan Ini (Healza Kurnia Hendiastutjik)

Baca juga: Psst... Olahraga Tanpa Berpakaian Ternyata Punya 5 Manfaat Ini!

2. Vitamin A Kitamembutuhkan vitamin A untuk penglihatan mata yang terjaga, tulang yang kuat, gigi sehat dan untuk meningkatkan kekebalan tubuh.

Makanan yang menawarkan vitamin ini adalah wortel, bayam, kangkung, brokoli, telur, pepaya, tomat, susu, aprikot, persik dan jambu biji.

Baca juga: Sering Merasa Kurang Tidur? Waspada, 6 Bahaya Ini Mengintai Kesehatan Tubuh Kita, Loh

3. Vitamin B9 Asam folat adalah nama lainnya.

Inilah salah satu vitamin untuk perempuan.

Kita semua tahu bahwa asam folat sangat penting bagi ibu hamil karena membantu perkembangan janin.

Vitamin ini juga mencegah tekanan darah tinggi, kanker, masalah jantung dan Alzheimer.

Kekurangan vitamin ini selama kehamilan bisa meningkatkan risiko cacat lahir. Vitamin ini bisa didapat dari makanan seperti kacang, telur, jeruk, stroberi, kacang polong dan melon.

Baca juga: Sangat Baik Bagi Tubuh dan Otak, Ini Dia 6 Manfaat dari Kandungan Minyak Kepala

4. Vitamin D

Saat ini banyak wanita yang menjadi korban osteoporosis.