Jika Tak Mau Pikun, Lakukan Hal Ini Agar Fungsi Otak Tetap Bekerja Optimal

By Winggi, Kamis, 8 Februari 2018 | 07:30 WIB
Cara menjaga kinerja otak (istock) (Winggi)

NOVA.id- Salah satu organ penting dalam tubuh manusia adalah otak. 

Biasanya pada orang lanjut usia sel-sel pada otak menurun sehingga fungsinya pun tidak berkerja optimal. 

Bahkan seseorang di usia muda sudah banyak yang mengalami tanda-tanda kinerja otak menurun. 

Sering lupa, menjadi salah satu tandanya. 

Namun, kita bisa memperlambat proses penuaan sel otak agar tetap aktif untuk waktu yang lebih lama. 

(Baca juga: Kurangi Minum Obat, Lebih Baik Atasi Radang Sendi dengan Pengobatan Alami Berikut Ini)

Caranya dengan mengubah gaya hidup menjadi lebih baik dan sehat. 

Melansir Boldsky, gaya hidup sehat bisa kita dapatkan dengan melakukan hal-hal menyenangkan di bawah ini. 

(Baca juga: Akhirnya Sophia Latjuba Bocorkan Kisah Cintanya yang Kandas dengan Ariel Noah)

1. Menikmati hobi 

Lakukanlah aktivitas positif yang kita suka, misalnya melukis, menyanyi, main permainan, ataupun jalan-jalan. 

Dengan hal ini kita bisa menjaga sel otak untuk tetap aktif untuk waktu yang lama, menurut sebuah studi.