Khawatir Anak Menjadi Candu Game Online? Tenang, Lakukan Hal Ini Saja!

By Healza Kurnia, Kamis, 2 Agustus 2018 | 11:15 WIB
Ilustrasi anak kecanduan main gadget (istock)

Melihat fenomena yang terjadi, saat ini pantaslah WHO telah menetapkan kecanduan game online atau game disorder sebagai penyakit gangguan mental dalam versi terbaru International Statistical Classification of Diseases (ICD).