NOVA.id - Menjalani pola hidup sehat merupakan investasi terbaik dalam hidup kita.
Bukan hanya menjalani aktivitas fisik seperti olahraga, tapi kita juga harus mengimbanginya dengan makanan yang memiliki nutrisi baik untuk tubuh.
Salah satunya adalah makanan yang mampu meningkatkan stamina setelah melakukan olahraga.
Baca Juga : Jangan Salah, Ini Cara yang Tepat Membersihkan Bulu Mata Palsu!
Jika kita rutin melakukan olahraga, sebaiknya konsumsi makanan yang mengandung karbohidrat kompleks, protein, serat, vitamin, lemak sehat, zat besi, dan mineral.
Semua makanan ini sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh lebih seimbang.
Melansir Boldsky.com, berikut makanan pembangkit stamina yang pas disantap sebelum atau sesudah berolahraga.
Baca Juga : Rencanakan Liburan? Yuk Ikuti Tips Liburan Millenial Berikut Ini
1. Telur
Telur merupakan sumber protein terkaya yang membantu dalam pertumbuhan dan perbaikan jaringan tubuh.
Dua butir telur bisa kita masukkan ke dalam menu harian sebelum melakukan olahraga untuk mempertahankan stamina.
Baca Juga : Berapa Lama Kita Bisa Menyimpan Daging Mentah dalam Freezer?