Suhu tubuh yang tinggi dapat berpengaruh negatif terhadap masa subur.
Namun, warna darah menstruasi yang kecoklatan ini masih sangat umum terjadi pada beberapa perempuan.
Kehitaman
Warna darah ini harus sangat diwaspadai karena bukan hanya masalah yang cukup sepele.
Pada beberapa perempuan yang didapati warna darah seperti ini biasanya akan mengalami kesulitan untuk hamil.
Baca Juga : Rehabilitasi Narkoba, Krisdayanti Mondok di Pesantren Tengah Hutan: Anang Tak Pernah Pergi dari Sisiku
Hal ini akan berisiko terjadinya masalah pendarahan yang memengaruhi plasenta bayi semasa kehamilan.
Nah, bagaimana, sudah mulai paham kan mengenai warna darah yang dihasilkan saat menstruasi?
Mulai sekarang cek warna darah yang kita keluarkan saat menstruasi ya, Sahabat NOVA. (*)
Artikel ini telah tayang di GridHealth.id, dengan judul Warna Darah Haid Gambarkan Kondisi Kesehatan Wanita, Merah Keabu-abuan Tanda Keguguran Dini Hamil Muda
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Gridhealth.id |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR