NOVA.id - Warga Indonesia pasti sudah tidak asing lagi dengan micin atau monosodium glutamate (MSG).
Bumbu penyedap satu ini sering digunakan dalam berbagai masakan untuk menghasilkan cita rasa yang semakin gurih.
Namun, selain berguna untuk makanan, micin juga ternyata bisa bermanfaat untuk tanaman, lo.
Baca Juga: Langkah Bersihkan Saluran Pembuangan Air Kotor dari Kecoa dan Hewan Lainnya
Keuntungan dari Micin
Penelitian membuktikan, ada manfaat dari bahan penyedap yang kerap kali dihindari oleh banyak orang ini.
Tetapi tentu saja manfaat itu ada ketika dikonsumsi dengan takaran yang wajar dan tidak berlebihan.
Meskipun dampak yang ditimbulkan micin tidak terjadi dalam sekejap, namun risiko tetap ada jika seseorang mengonsumsi micin berlebihan dan terus menerus.
Penelitian yang dilakukan di Cina menunjukkan bahwa asupan micin sebesar 0,33 hingga 2,2 gram dalam sehari dapat memberikan asupan kalori dalam tubuh.
Angka yang sama juga ditunjukkan pada penelitian yang dilakukan pada orang dewasa di Vietnam yang rata-rata mengonsumsi 2 gram micin dalam sehari.
Konsumsi dalam jumlah tersebut menyebabkan meningkatnya risiko kenaikan berat badan hingga terjadinya sindroma metabolik.
Sehingga, penggunaan micin dianjurkan maksimal 3 gram atau setengah hingga satu sendok teh dalam sehari.
Baca Juga: Wajib Lakukan Imunisasi Walau Pandemi Melanda, Ini Cara Amannya
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR