Baca Juga: Terapkan Formula 21/9 untuk Anak agar Bisa Adaptasi Kebiasaan New Normal
“Bila demam si kecil berlangsung lebih dari tiga hari, anak mulai tampak lemas dan sulit diberi asupan, mulai terlihat sesak napas, atau bibirnya kebiruan maka sebaiknya anak dibawa ke dokter spesialis anak untuk mendapatkan pertolongan lebih lanjut,”jelas dokter yang dokter yang berpraktik di RS Pondok Indah – Puri Indah ini.
Menjaga daya tahan tubuh si kecil
Tak kalah penting Sahabat NOVA, asupan nutrisi si kecil harus lebih diperhatikan di masa new normal ini.
Nutrisi yang tepat dan seimbang dapat membantu menjaga daya tahan tubuhnya, sehingga menghindarkan si kecil terkena penyakit.
Baca Juga: Hadapi New Normal, Penuhi Nutrisi Anak dengan Asupan Kandungan Ini
View this post on Instagram
Penulis | : | Dinni Kamilani |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR