NOVA.ID - Nasi adalah makanan pokok bagi sebagian besar masyarakat Indonesia.
Bahkan ada ungkapan belum makan bila belum mengkonsumsi nasi.
Di rumah terkadang tidak semua nasi ludes dimakan.
Sehingga ada nasi sisa kemarin yang enggan disantap oleh anggota keluarga.
Namun, ada juga beberapa orang yang sengaja makan nasi sisa kemarin.
Ya, ternyata nasi sisa kemarin ini memiliki manfaat untuk kesehatan.
Sahabat NOVA bisa mencoba makan nasi sia kemarin selama beberapa waktu dan lihat perubahan yang terjadi pada tubuh.
Manfaat Nasi Sisa Kemarin
Dilansir News Bust, inilah manfaat yang akan diperoleh jika makan nasi sisa bekas kemarin.
1. Menjaga tubuh tetap sejuk
Nasi sisa bekas kemarin dapat mendinginkan suhu tubuh secara alami.
Baca Juga: Bikin Boros Beras! Ini Trik Mengatasi Rice Cooker Bau Agar Nasi Tak Mudah Basi
KOMENTAR