Iris tipis adonan. Keringkan 1 hari di matahari hingga kering.
Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang hingga matang dan kering.
(Baca juga: Waspada! Hari Ini Jakarta akan Hujan Lebat Disertai Angin Kencang, Ini Penjelasan BMKG)
Membuat Saus
Campur 100 gram gula merah sisir dan 100 ml air.
Masak hingga gula larut. Saring.
Campur larutan gula,1 siung bawang putih halus, 1 sendok teh ebi sangrai yang dihaluskan, 1 buah cabai rawit halus, dan 1 buah cabai merah keriting halus.
Aduk sampai harum dan kental. Tambahkan ½ sendok teh garam, 2 sendok makan kecap manis dan 1/2 sendok teh cuka. Aduk rata.
(Baca juga: Ibu-ibu Wajib Tahu, Inilah Fakta Tentang Retinopati Prematuritas Agar Tak Terlambat Penanganan)
Nah, selamat menikmati kerupuk pempek! (*)
Artikel ini pernah tayang di laman Sajian Sedap dengan judul Step By Step Membuat Kerupuk Pempek untuk Teman Ngemil yang Meriah)
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR