Bagi Para Ibu, Ini 5 Cara Tingkatkan Produksi ASI Secara Alami

By Dionysia Mayang Rintani, Senin, 21 September 2020 | 13:32 WIB
Bagi Para Ibu, Ini 5 Cara Tingkatkan Produksi ASI Secara Alami (istock)

Rutin Menyusui Setiap 2-3 Jam Sekali

Salah satu kunci mendapatkan produksi ASI yang banyak dan terbaik adalah rutin menyusui.

Selama pukul 06.00 sampai 22.00, Moms bisa rutin menyusui bayi setiap dua sampai tiga jam sekali.

Meskipun bayi hanya minum sebentar tapi ini adalah cara meningkatkan produksi ASI dengan cara yang alami.

Baca Juga: Suka Merasa Stres dan Sedih saat Masa-Masa Kehamilan? Lakukan 6 Cara Ini

Ketika memberikan ASI secara rutin, maka ASI pada payudara kosong.

Hal ini akan membuat tubuh memberikan sinyal supaya produksi ASI terus terjadi.

Sebagai informasi, ketika bayi berusia tiga hari lambungnya hanya sebesar kelereng.

Maka jangan heran jika bayi hanya menyusu sedikit saja.

Baca Juga: Hati-Hati, Ini 5 Bagian Tubuh yang Terlarang untuk Disemprot Parfum