Ngantuk Berlebih? Bisa Jadi Gejala Penyakit Ini, Jangan Abaikan!

By Ratih, Senin, 12 April 2021 | 08:30 WIB
ilustrasi mengantuk di siang hari (Freepik)

Beberapa penyakit penyebab hipersomnia adalah:

-Penyakit parkinson

-Epilepsi

-Hipotiroid

-Multiple sclerosis

-Obesitas

-Tumor dan cedera otak

-Penyakit yang menyerang sistem saraf

-Efek samping penggunaan obat penenang tertentu, narkoba, konsumsi alkohol berlebihan

-Efek samping gejala penarikan obat stimulan

-Kurang tidur

-Gangguan kesehatan mental seperti depresi, bipolar, dll.

Baca Juga: Pertolongan Pertama Serangan Jantung Saat Bersepeda, Lakukan Hal Ini

Adapun, cara untuk mengurangi gejala hipersomnia adalah:

1. Hindari minum alkohol dan kafein seperti kopi, teh, soda, minuman berenergi, cokelat, dll.

2. Buat suasana tidur senyaman mungkin

3. Hindari bekerja sampai larut malam

Baca Juga: Ternyata Ini Manfaat Putih dan Kuning Telur untuk Kesehatan Tubuh

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)