Selain Berenang, Ini 7 Olahraga yang Bisa Dilakukan Saat Menstruasi

By Presi, Rabu, 25 Agustus 2021 | 11:03 WIB
Ilustrasi olahraga saat menstruasi (Prostock-Studio)

1. Berjalan kaki

Berjalan kaki merupakan salah satu olahraga yang tidak terlalu sulit.

Meski bukan olahraga yang intens, berjalan kaki masih bisa membantu kita membakar kalori.

Baca Juga: Inilah 5 Tanda Siklus Menstruasi yang Sehat, Coba Cek di Sini!

2. Jogging

Apabila rasa kram menstruasi sudah lewat, kita bisa menambah intensitas olahraga, seperti melakukan jogging.

Namun, pastikan kita tetap terhidrasi dan lakukan jogging dengan perlahan atau istirahat kalau merasa pusing.

Baca Juga: Benarkah Vaksin Berpengaruh Pada Siklus Menstruasi? Ini Jawabannya