Sering Dilakukan, Ini 5 Kesalahan Memasak yang Wajib Benget Dihindari!

By Presi, Kamis, 4 November 2021 | 13:32 WIB
Kesalahan cara memasak pasta (kajakiki)

 

4. Menambahkan minyak ke dalam air saat memasak pasta

Saat memasak pasta, kita mungkin sering mendengar saran untuk memasukkan minyak ke dalam air rebusannya.

Katanya, itu dilakukan agar pasta tidak saling menempel satu sama lain.

Padahal kenyataannya tidak begitu. menambahkan minyak ke dalam air pasta justru bisa membuat pasta lebih berat, sehingga membuat saus lebih sulit menempel.

Ini karena lemak tidak bercampur dengan air.

Baca Juga: Cara Membersihkan Wajan Granit Setelah Memasak, Hindari Hal Ini!

5. Membuang air rebusan pasta

Kita mungkin terbiasa membuang air yang digunakan untuk merebus pasta. Ini adalah kesalahan besar, karena air ini bisa digunakan untuk membuat saus dengan hasil yang lebih konsisten dan enak.

Oleh karena itu, disarankan untuk memindahkan cairan ini ke dalam wadah dan mencampurnya dengan saus, yang akan menjadi lebih kental.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)