Sering Dilakukan, Ini 5 Kesalahan Memasak yang Wajib Benget Dihindari!

By Presi, Kamis, 4 November 2021 | 13:32 WIB
Kesalahan cara memasak pasta (kajakiki)

2. Menggunakan pisau yang sama untuk memotong semua makanan

Sahabat NOVA mungkin mengira pekerjaan akan semakin mudah terselesaikan, jika menggunakan satu pisau untuk memotong semua bahan makanan.

Padahal, menggunakan pisau yang tepat untuk setiap potongan membuat seluruh proses lebih mudah dan lebih cepat.

Untuk memotong daging, pilihlah pisau yang besar.

Kalau mau memotong sayuran, buah-buahan, dan bahkan ayam, pilihlah pisau kecil.

Sedangkan untuk memotong roti, pilih pisau bergerigi.

Baca Juga: 3 Tips Menjaga Pisau Tetap Tajam: Hindari Menyimpan di Laci

3. Memasukkan bahan-bahan ke dalam panci saat masih dingin

Kesalahan umum lainnya adalah memasukkan bahan makanan ke dalam wajan saat masih dingin.

Hal itu diketahui bisa membuat bahan makanan menyerap lebih banyak lemak.

Yang ideal adalah selalu memanaskan peralatan terlebih dahulu, memasukkan minyak ke dalam, dan saat sedang memanas, tambahkan bahan-bahannya.

Kita bisa menunggu 2-3 menit sampai wajan panas.

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, 5 Kesalahan Ini Kerap Terjadi Saat Memasak Pasta