NOVA.id - Avokad dikenal sebagai superfood karena kaya akan kandungan nutrisi yang bermanfaat bagi tubuh.
Salah satu yang tidak bisa dipungkiri adalah khasiatnya untuk kulit.
Tak hanya mengandung lemak sehat, buah avokad juga merupakan sumber vitamin C dan E.
Kandungan nutrisi yang kaya dalam avokad membuat buah ini makin digemari.
Nutrisi-nutrisi tersebut memiliki segudang manfaat kesehatan bagi tubuh.
Setidaknya ada 10 manfaat kesehatan yang bisa diperoleh dari mengonsumsi avokad. Apa saja?
Source | : | Bangkapos.com |
Penulis | : | Nadia Fairuz Ikbar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR