NOVA.id - Bagi profesional di seluruh dunia, bekerja dari rumah (work from home/WFH) telah menjadi "normal baru".
Kondisi ini membuat banyak orang berjam-jam terus terpaku pada gawainya. Tidak hanya itu, pandemi juga membuat kegiatan rekreasi hingga sosialisasi dilakukan secara virtual.
Tak heran jika banyak orang mengalami kelelahan digital.
Baca Juga: Simpel, 6 Kebiasaan Sederhana Ini Ternyata Mampu Buat Tagihan Listrik Lebih Hemat
Secara umum kelelahan digital adalah kondisi kelelahan mental dan fisik yang disebabkan oleh pemakaian media digital secara berulang dan terus menerus.
Kelelahan ini dapat berujung pada masalah kesehatan fisik dan masalah kesehatan jiwa.
Untuk mengatasinya, berikut beberapa tips yang bisa dilakukan:
Baca Juga: Sering Terjadi di Masa WFH, Amankah Ubah Jadwal Tidur Malam Hari Jadi Siang Hari?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Alsabrina |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR