Jika begitu, maka jangan heran jika saat malam datang, kita kesulitan tidur dibuatnya.
Atau kita merasa tidak cukup tidur, padahal dari sisi waktu sudah mencukupi.
Jangan dulu cepat-cepat minum obat tidur.
Baca Juga: Benarkah Pisang Dapat Atasi Gangguan Susah Tidur? Begini Penjelasannya
Karena bisa jadi masalah ini bisa terselesaikan dengan cara yang sangat sederhana.
Ada banyak penyebab masalah sulit tidur, beberapa ada yang serius dan membutuhkan penanganan dokter.
Tapi sulit tidur juga bisa disebabkan masalah sepele, salah satunya kurang gerak.
Baca Juga: Ampuh Usir Insomnia, Ini 9 Cara Mudah agar Tidur Bisa Lebih Nyenyak di Malam Hari!
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR