NOVA.id - WFH atau Work From Home masih ditetapkan oleh banyak perusahaan.
Tentunya ini karena kondisi pandemi yang masih berlangsung.
Kini WFH menjadi gaya bekerja yang baru.
Baca Juga: Menu Makanan Lezat dan Praktis untuk Temani WFH ala Fiesta Ready to Serve
Jika biasanya karyawan bekerja dari kantor, sekarang mereka menyelesaikan pekerjaannya dari rumah.
Namun, menyelesaikan pekerjaan dari rumah juga kerap menimbulkan masalah.
Selain keadaan rumah yang kadang tidak mendukung, kurang bersemangat, kejenuhan juga munjadi masalah saat WFH.
Baca Juga: Rekomendasi Baju Rumahan Brand Lokal agar Tetap Cantik Saat WFH
Source | : | Kompas Lifestyle |
Penulis | : | Septirini Sekar Nusantari |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR