NOVA.id - Tulisan Konsultasi Psikologi ini merupakan surat kiriman pembaca NOVA yang dijawab oleh psikolog Rieny Hassan.
Cita-citanya menjadi bintang terkenal. Tapi seberapa banyak, sih, yang sukses? Sebagai kakak aku ingin menghapus cita-citanya itu. Bagaimana, ya, caranya?
TANYA
Salam sejahtera, Bu Rieny,
Saya ingin minta saran sehubungan dengan adik sepupu saya. Sebenarnya dia adalah anak dari sepupu ibu saya, tapi saya cukup dekat dengannya.
Anak ini, sebut saja namanya Riri, bercita-cita jadi bintang terkenal, Bu. Seperti para bintang yang memulai sukses di Indonesian Idol begitu. Soal bakat, wallahualam saja deh, ya. Bu.
Tapi Riri ini sejak SD juara menyanyi dan karaoke di kampung halaman kami.
Dia tidak ikutan tren TikTok karena tidak punya ponsel memadai dan keuangan keluarganya memang tidak terlalu leluasa untuk itu.
Sejak 2019 Riri tinggal di rumah sewa bersama saya di Jakarta. Saya dan tiga teman menyewa satu rumah untuk berhemat.
Dengan syarat dia membantu bebersih dan masak, kedua teman saya tidak keberatan dia tinggal di sini.
Sejujurnya, Bu, saya tidak terlalu tenang...
Penulis | : | Rieny Hassan |
Editor | : | Made Mardiani Kardha |
KOMENTAR